Resep tahu goreng tepung - resep tahu goreng dengan dicelupkan di adonan tepung sebelum di goreng, enak lezat apalagi makannya pakai cabe hijau yang pedas, mantap sekali Bahan bahan tahu goreng tepung:
250 gram tahu, potong-potong tipis
2 butir telur, kocok lepas
100 gram tepung terigu
1/4 sdt baking powder atau secukupnya
3 sdm tepung maizena
2 siung bawang putih, haluskan
garam dan lada secukupnya
CARA MEMBUAT TAHU GORENG TEPUNG :
Rendam potongan tahu beberapa saat ke dalam campuran bawang putih, lada, garam dan air lalu tiriskan.
Celupkan dalam kocokan telur lalu ke dalam campuran terigu, maizena dan baking powder, goreng hingga matang. Angkat dan sajikan dengan sambal.
Selain tahu goreng tepung, kita juga mengenal tahu isi goreng, yaitu tahu goreng yang diisi dengan berbagai varian isi, salah satunya adalah dalam resep tahu isi atau gehu khas Bandung.
Resep Tahu LapisResep Tahu Lapis
Bahan
4 bh tahu putih ukuran 8 x 8 cm, potong-potong melintang 3 iris250 ml minyak gorengIsi:200 gr udang kupas, cincang
200 gr daging ayam, cincang1/ ...
Pepes Tahu Telur Asin
Pepes Tahu Telur Asin
Bahan:1 bh tahu cina, Haluskan2 tangkai daun bawang, potong halus1 bh cabai merah, potong serong tipis2 butir telur200 ml santan dari 1/2 bu ...
RESEP TAHU BACEM
RESEP TAHU BACEM
Sajian resep masakan sederhana kali ini adalah membuat tahu bacem yang merupakan makanan khas daerah jawa. Bacem tahu ini memiliki rasa ...
Resep Kupat tahu Solo
Resep Kupat tahu Solo
Resep kupat tahu solo - Kalau dilihat dari namanya pasti makanan ini dari kupat ( ketupat) yang merupakan bahan dasar u ...
Resep Nasi Goreng Tahu
Resep Nasi Goreng Tahu
Bahan yang diperlukan :
2 piring nasi putih
2 buah tahu, dipotong-potong, lalu goreng
3 butir telur, dikocok lepas
3 s ...