Sharing Pengetahuan resep resep masakan, kue dan minuman

Resep Kue Satu Kacang Hijau

Kue Satu Kacang Hijau


Resep Kue Satu Kacang Hijau

Bahan-bahan :

  • 220 gram kacang hijau, disangrai dan kupas kulitnya
  • 180 gram gula halus
  • 3 sendok makan air matang
  • ½ sendok teh essence vanili



Cara Membuat Kue Satu Kacang Hijau

  1. Pertama-tama kacang hijau sangrai dihaluskan dengan blender atau bisa juga diulek hingga halus
  2. Kemudian gunakan saringan untuk menghasilkan bubuk kacang hijau yang halus
  3. Campurlah tepung kacang hijau ini dengan gula halus, vanili dan air matang hingga menjadi adonan yang pulen
  4. Cetak adonan di cetakan kue satu sambil ditekan-tekan supaya padat
  5. Panggang sampai kering dalam oven yang sudah dipanaskan dalam suhu 150 derajat Celsius
  6. Setelah matang, angkat cetakan dan biarkan kue satu dingin
  7. Selanjutnya kue satu kacang hijau siap disimpan dalam stoples

hotel Sponsor Link resep kue kering, Indonesia Tourism, Hotel hotel murah , Hairstyles
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Resep Kue Satu Kacang Hijau

  • Resep Dorayaki Greentea Resep Dorayaki Greentea Bahan-bahan kue dorayaki greentea Untuk Bahan Kulit: 2 butir telur 2 kuning telur 100 gram gula pasir halus 1/4 sendok teh pasta vanila ...
  • Kembang Goyang Manis Kembang goyang manis Bahan-bahan : 200 gram tepung beras 65 gram gula pasir halus 2 butir telur 1/2 sendok teh garam 250 ml santan dari 1/2 butir kelapa 1/2 sendok ...
  • Resep Kue Wortel Cookies Resep Kue Wortel Cookies BAHAN:300 gr Terigu150 gr Mentega200 gr Butter150 gr Gula halus2 sdm Susu bubuk2 butir Kuning telur1/2 sdt Vanilli150 gr WortelCARA MEMBUAT WOR ...
  • Resep membuat kue lepet ketan Kue Lepet merupakan jenis kue basah rasanya gurih nikmat berisikan kacang tolo yang enak dan pastinya mengenyangkan bila di makan karena terbuat dari bera ...
  • Resep Bolu Kukus Pelangi menu lebaran 2013 Resep Bolu Kukus Pelangi lebaran Bahan : 200 gram Gula Pasir 200 gram Tepung Terigu. 80 ml Santan Kental Murni 50 ml Minyak Sayur 6 butir Telur Ayam Kamp ...